Pada tanggal 18 April 2018 Xiaomi meluncurkan smartphone terbarunya yaitu Redmi Note 5 AI.
Pertama kalinya Xiaomi mengeluarkan varian Redmi yang paling keren dan canggih hingga saat ini. Redmi Note 5 sendiri menggunakan Qualcomm Snapdragon 636 pertama di dunia.
Berikut spesifikasi Redmi Note 5 AI :
BODY | Dimensions | 158.6 x 75.4 x 8.1 mm (6.24 x 2.97 x 0.32 in) |
Weight | 181 g (6.38 oz) |
Build | Front glass, aluminum body |
SIM | Hybrid Dual SIM (Nano-SIM, dual stand-by) |
DISPLAY | Type | IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors |
Size | 5.99 inches, 92.6 cm2 (~77.4% screen-to-body ratio) |
Resolution | 1080 x 2160 pixels, 18:9 ratio (~403 ppi density) |
Multitouch | Yes |
Protection | Corning Gorilla Glass (unspecified version) |
| - MIUI 9 |
PLATFORM | OS | Android 7.1.2 (Nougat) |
Chipset | Qualcomm SDM636 Snapdragon 636 |
CPU | Octa-core 1.8 GHz Kryo 260 |
GPU | Adreno 509 |
CAMERA | Primary | Dual: 12 MP (f/2.2, 1.25µm) + 5 MP (f/2.0, 1.12µm), phase detection autofocus, LED flash |
Features | Geo-tagging, touch focus, face detection, panorama, HDR |
Video | 1080p@30fps |
Secondary | 20 MP (f/2.2, 1/2.8", 1µm), LED flash, 1080p |
FEATURES | Sensors | Fingerprint (rear-mounted), accelerometer, gyro, proximity, compass |
Messaging | SMS(threaded view), MMS, Email, Push Email, IM |
Browser | HTML5 |
| - Fast battery charging (Quick Charge 2.0)
- DivX/Xvid/MP4/H.265 player
- MP3/WAV/eAAC+/FLAC player
- Photo/video editor
- Document viewer |
BATTERY | | Non-removable Li-Po 4000 mAh battery |
Redmi Note 5 ada dua varian 3GB RAM 32GB ROM dengan harga jual 2.499.000 dan varian 4GB RAM 64GB ROM dijual dengan harga 2.999.000. Penjualan pertama pada tanggal 25 April 2018 di Lazada dengan sistem flash sale.
Mungkin banyak yang menyayangkan smartphone terbaru dari Xiaomi ini penjualannya dengan sistem flash sale lagi, karena selama ini sistem flash sale sangat menyusahkan para Mifans yang benar-benar ingin meminang si Redmi Note 5 ini. Banyak yang menunggu saat penjualan pertama dan banyak yang terkejut penjualan pertama si Redmi Note 5 ini hanya dalam varian 4GB/64GB dengan warna Gold. Dan alangkah terkejutnya para Mifans yang ingin sekali meminang Redmi Note 5 ini agak sedikit kecewa, pasalnya dari penjualan pertama tanggal 25 April 2018 sampai sekarang masih sedikit jumlah penjualannya. Hanya dalam hitungan detik Redmi Note 5 ludes terjual. Dua kali flash sale hanya dalam beberapa detik barang langsung Sold Out. Mungkin apa tidak mungkin??
Banyak dari netizen kecewa dengan penjualan Redmi Note 5 ini, dan bahkan ada yang mulai berpindah ke lain hati. Pasalnya selain Redmi Note 5 ini, Asus mengeluarkan Asus Zenfone Max Pro M1. Berikut spesifikasi Asus Zenfone Max Pro M1 :
BODY | Dimensions | 159 x 76 x 8.5 mm (6.26 x 2.99 x 0.33 in) |
Weight | 180 g (6.35 oz) |
Build | Front glass, aluminum body |
SIM | Dual SIM (Nano-SIM, dual stand-by) |
DISPLAY | Type | IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors |
Size | 5.99 inches, 93.1 cm2 (~77.0% screen-to-body ratio) |
Resolution | 1080 x 2160 pixels, 18:9 ratio (~402 ppi density) |
Multitouch | Yes |
PLATFORM | OS | Android 8.1 (Oreo) |
Chipset | Qualcomm SDM636 Snapdragon 636 |
CPU | Octa-core 1.8 GHz Kryo 260 |
GPU | Adreno 509 |
MEMORY | Card slot | microSD, up to 400 GB (dedicated slot) |
Internal | 64 GB, 4/6 GB RAM or 32 GB, 3 GB RAM |
CAMERA | Primary | Dual: 13 MP (f/2.2, 1.12µm) + 5 MP (f/2.4, 1.12µm), phase detection autofocus, LED flash
Dual: 16 MP + 5 MP, phase detection autofocus, LED flash - 6 GB RAM model only |
Features | Geo-tagging, touch focus, face detection, HDR, panorama, face unlock |
Video | 2160p@30fps, 1080p@30/60fps |
Secondary | 8 MP (f/2.2, 1.0µm), LED flash
16 MP, LED flash - 6 GB RAM model only |
COMMS | WLAN | Wi-Fi 802.11 b/g/n, WiFi Direct, hotspot |
Bluetooth | 4.2, A2DP, LE |
GPS | Yes, with A-GPS, GLONASS, BDS |
Radio | FM radio |
USB | microUSB 2.0, USB On-The-Go |
FEATURES | Sensors | Fingerprint (rear-mounted), accelerometer, proximity, compass, gyroscope, ambient light sensor |
Messaging | SMS(threaded view), MMS, Email, Push Email, IM |
Browser | HTML5 |
| - Fast battery charging: 5V/2A 10W
- MP3/WAV/eAAC+ player
- MP4/H.264 player
- Document viewer
- Photo/video editor |
Dari segi dapur pacu Asus Zenfone Max Pro M1 dan Xiaomi Redmi Note 5 sama-sama menggunakan Snapdragon 636. Dari dua smartphone ini sama-sama mempunyai kelemahan dan kelebihannya sendiri-sendiri. Redmi Note 5 unggul dalam segi fotografi, sedangkan Asus Zenfone Max Pro M1 menang di baterai besar, dan harga yang lebih murah dari Redmi Note 5.
Tapi yang perlu anda ketahui untuk mendapatkan dua smartphone ini anda hatus meluangkan waktu untuk mengikuti flash sale di lazada. Saya pernah ikut tetapi tak disangka-sangka hanya dalam beberapa detik sudah Sold Out. Oleh karena itu dua smartphone ini dikatakan Hp Ghoib, flash sale belum ada 1 ( satu ) menit sudah Sold Out. Dan saya pun masih menunggu untuk ikut flash sale berikutnya. Perlu diketahui untuk harga Offline untuk Xiaomi redmi Note 5 masih diatas 3 juta lebih, bahkan ada yang mencapai 3.500.000. Untuk Asus Zenfone Max Pro M1 berkisar 2.300.000 sampai 2.500.000. Yups...silahkan menilai sendiri smartphone mana yang akan anda pinang di tahun ini. Selamat mencoba untuk flash sale....selamat mencari Hp Ghoib....
Komentar
Posting Komentar